Musik emang selalu bisa gambarin perasaaan hati. Mau senang, sedih, sampai galau pun ada tinggal pilih yang mana. Nah di sesi ini sengaja mau ngelist chart di Mp3 saya hehe yuk mari cekidot:

1. One Direction



Boy Band ala London. Satu-satunya boy band yang bisa bikin klepek-klepek. Gimana enggak suara oke, ganteng punya, lirik lagu juga bikin melting terus hehehe. One direction melejit dengan single One thing ini berhasil mengalahkan Sm*sh atau Super Junior di hati para pemirsa, khususnya saya hehehe. Nah ini judul lagu yang ada di album Up all night :
  1. What Make You Beautiful *)
  2. Gatta Be You *)
  3. One Thing *)
  4. More Than This *)
  5. Up All Night *)
  6. I Wish
  7. Tell Me A Lie
  8. Taken 8)
  9. I Want
  10. Everything About You *)
  11. Same Mistakes *)
  12. Save You Tonight *)
  13. Stole My Heart *)
*) Lagu favorit, suka sekalski :))
2. Demi Lovato


Album baru yang bertema galau ini berjudul unbroken bener-bener pas dan sangat sesuai di tahun 2011. Maraknya kegalauan di kalangan masyarakat bikin album ini masuk  Mp3 saya. Lirik boleh galau tapi alunan musiknya bisa bikin semangat kok :)
  1. All Night Long
  2. Who's That Boy
  3. You're My Only Shorty
  4. Together *)
  5. Lightweight *)
  6. Unbroken *)
  7. Fix A Heart *)
  8. Hold Up
  9. Mistake
  10. Give Your Heart a Break
  11. Skyscraper *)
  12. In Real Life
  13. My Love is Like a Star
  14. For the Love of Daughter *)
*) Lagu favorit, suka sekalski :))

3. Taylor Swift


 Nah kalo kakak yang duper cantik ini selalu bikin iri (muah). Penyanyi bergender country yang selalu menyayikan lagu yang very easy listening, enak banget didengerin saat malam hari. Ini judul yang (menurutku) enak :
  1. Spark Fly
  2. Back to December
  3. Speak Now
  4. The story of Us
  5. Never Grow Up
  6. Enchanted
  7. Haunted
  8. Ours
  9. Superman
Lagu yang lain bukan berarti ga enak didengar loo :)

4. Owl City


Kalo ini nada lagunya sama kayak taylor swift, easy listening, gak neko-neko, pokonya bikin tenang :). Sayangnya album yang keluar tahun 2011 lalu kurang seheboh album sebelunya :| Album ini yang masuk Mp3 cuma sebagian aja sih:
  1. galaxies
  2. Alligator Sky
  3. The Saltwater Room
Ini ada lagu baru Owl City, entah album ini, album baru, album lama atau bahkan single baru, judulnya The Bird and The Warm :))

5. Adele


Bisa jadi karena saya terpengauh pasar jadi suka deh sama Adele hehe, dan lagu berikut yang berhasil masuk List Mp3 :
  1. Rolling In The Deep
  2. Someone Like You 
Adele penyanyi yang berasal dari Inggris yang dirilis tahun 2008 lalu. Pada bulan entah saya lupa, tidak sengaja saya mendengar sebuah lagu berjudul Rolling in the Deep yang dinyanyikan Adele di sebuah radio dan langsung jatuh cinta dengan lagunya. 
6. Selena Gomez

  
Album yang keluar tahun 2011 ini sedikit ngebit, semacam lagu disko yang biasa bikin ajep-ajep. This is track list:
  1. Love You Like A Love Song
  2.  Bang Bang Bang 
  3. Who Says 
  4. We Own The Night Ft. Pixie Lott 
  5. Hit The Lights 
  6. Whiplash
  7.  When The Sun Goes Down 
  8. My Dilemma 
  9. That’s More Like It 
  10. Outlaw 
  11. Middle Of Nowhere 
  12. Dices


ini ceritaku, apa ceritamu #bukanindomie :)


Leave a Reply

Pennyka Trifikta Rimbi. Powered by Blogger.